.....
sejenak kemudian
kita tersadar dari mimpi yang panjang
hari-hari yang melelahkan
maka kita pun mencari-cari
sepotong arti
pada relung paling sunyi
sejenak kemudian
kita tulis sebait cinta
pada sepotong batu nisan
dan sederet epitaf yang tak mampu kita eja
menjelma makna yang kian purba
.....
Surabaya, 14 Juli 2009
sejenak kemudian
kita tersadar dari mimpi yang panjang
hari-hari yang melelahkan
maka kita pun mencari-cari
sepotong arti
pada relung paling sunyi
sejenak kemudian
kita tulis sebait cinta
pada sepotong batu nisan
dan sederet epitaf yang tak mampu kita eja
menjelma makna yang kian purba
.....
Surabaya, 14 Juli 2009
0 Comments to "Jenak-jenak Waktu"